Rabu, 13 Mei 2020

Juara 1 Kaligrafi Kontemporer Dalam Ajang Lamongan Muharram Festival

Alhamdulilah santri Pondok Pesantren Karangasem Muhammadiyah Paciran Lamongan meraih prestasi dalam lomba Juara kaligrafi kontemporer
Dalam rangka lamongan muharrom festival

Tingkat SLTA:
*Juara 1 = Anjani saughiyatul hubbiyah Kelas XI SMAM 6
*Juara 3 = Luckya Eliza Safitri Kelas XII MAM 1

Tingkat SLTP
*Juara 2 = Aidatus Salsabila Kelas VIII SMPM 14

Selamat dan sukses anak-anakku. Semoga ilmunya bermanfaat bagi umat.

Paciran. Selasa, 27 Agustus 2019


Tidak ada komentar:

Posting Komentar